Asisten Ekonomi & Pembangunan
Asisten Ekonomi dan Pembangunan, membawahi dan mengkoordinasikan: :
- Bagian Perekonomian
- Bagian Administrasi Pembangunan
- Bagian Layanan Pengadaan
Tugas Pokok
∴ Asisten Ekonomi dan Pembangunan mempunyai tugas membantu SEKDA dalam mengkoordinasikan perumusan, penyelenggaraan, pembinaan, fasilitasi layanan administrasi dan teknis, pemantauan, evaluasi dan pelaporan kebijakan daerah bidang Perekonomian, Administrasi Pembangunan dan Layanan Pengadaan
Fungsi
Dalam melaksanakan tugas Asisten Ekonomi dan Pembangunan mempunyai fungsi :
- pengoordinasian perumusan kebijakan pemerintah daerah bidang Perekonomian, Administrasi Pembangunan dan Layanan Pengadaan;
- pengoordinasian penyelenggaraan kebijakan pemerintah daerah dan pelaksanaan program bidang Perekonomian, Administrasi Pembangunan dan Layanan Pengadaan;
- pengoordinasian pembinaan penyelenggaraan kebijakan daerah dan pelaksanaan program Perekonomian, Administrasi Pembangunan dan Layanan Pengadaan;
- pengoordinasian layanan administrasi dan teknis penyelenggaraan kebijakan daerah dan pelaksanaan program bidang Perekonomian, Administrasi Pembangunan dan Layanan Pengadaan;
- pengoordinasian pemantauan, evaluasi dan pelaporan penyelenggaraan kebijakan daerah dan pelaksanaan program bidang Perekonomian, Administrasi Pembangunan dan Layanan Pengadaan;
- pelaksanaan fungsi kedinasan lain yang diberikan oleh SEKDA sesuai dengan tugas dan fungsinya.
Sarasehan Jiwa Semangat Nilai 45, Membangun Semangat Juang Generasi Muda
PURBALINGGA - Sebanyak 200 peserta mengikuti Acara Sarasehan Jiwa Semangat Nilai 45 yang dihelat di Pendapa Cahyana, Senin (16/12/2024). Kegiatan yang merupakan rangkaian peringatan Hari Jadi ke-194 Kabupaten Purbalingga ini dibuka secara resmi oleh Asisten...
Pastikan Lancar Hadapi Nataru, Pemkab Purbalingga Tindaklanjuti Arahan Forkopimda Jawa Tengah
SEMARANG - Jelang perayaan Natal 2024 dan Tahun Baru (Nataru) 2025 Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) se-Jawa Tengah mendapat pengarahan di tingkat Provinsi Jawa Tengah, Senin (16/12/2024) di Gedung Gradhika Bhakti Praja, Kantor Gubernur Jawa Tengah,...






Recent Comments