PURBALINGGA – Wakil Bupati Purbalingga, Dimas Prasetyahani meresmikan empat Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) atau yang dikenal dengan dapur Makan Bergizi Gratis (MBG), Kamis (30/10/2025). Acara peresmian dipusatkan di SPPG Desa Pakuncen, Kecamatan Bobotsari....











