Tugas Pokok
Asisten Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat mempunyai tugas membantu SEKDA dalam mengoordinasikan perumusan, penyelenggaraan, pembinaan, fasilitasi layanan administrasi dan teknis, pemantauan, evaluasi dan pelaporan kebijakan daerah bidang Pemerintahan, Hukum dan Kesejahteraan Rakyat.
Fungsi
Asisten Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat mempunyai fungsi :
- Pengoordinasian perumusan kebijakan pemerintah daerah bidang Pemerintahan, Hukum dan Kesejahteraan Rakyat;
- pengoordinasian penyelenggaraan kebijakan pemerintah daerah dan pelaksanaan program bidang Pemerintahan, Hukum dan Kesejahteraan Rakyat;
- pengoordinasian pembinaan penyelenggaraan kebijakan daerah dan pelaksanaan program bidang Pemerintahan, Hukum dan Kesejahteraan Rakyat;
- pengoordinasian layanan administrasi dan teknis penyelenggaraan kebijakan daerah dan pelaksanaan program bidang Pemerintahan, Hukum dan Kesejahteraan Rakyat;
- pengoordinasian pemantauan, evaluasi dan pelaporan penyelenggaraan kebijakan daerah dan pelaksanaan program bidang Pemerintahan, Hukum dan Kesejahteraan Rakyat;
- pelaksanaan fungsi kedinasan lain yang diberikan oleh SEKDA sesuai dengan tugas dan fungsinya
B E R I T A
Purbalingga Komit Terapkan Manajemen Talenta, Siapkan SDM ASN Tepat Posisi dan Tepat Fungsi
SEMARANG - Pemerintah Kabupaten Purbalingga menegaskan komitmennya dalam pembangunan dan penerapan Manajemen Talenta Aparatur Sipil Negara (ASN) melalui penandatanganan Komitmen Bersama yang digelar di Gedung Gradhika Bhakti Praja, Kantor Gubernur Jawa Tengah, Kota...
Dukungan Penuh Bupati Berbuah Kemenangan Telak, Persibangga Libas PSIP 4-1
PURBALINGGA - Semangat juang Persibangga Purbalingga kembali menyala terang di hadapan ribuan pendukungnya. Bermain sebagai tuan rumah, Laskar Jenderal Soedirman sukses menundukkan PSIP Pemalang dengan skor meyakinkan 4-1 pada matchday kedua Grup E Liga 4 Jawa Tengah...
Pemkab Terima KKN UNSOED, Fokus Program Berdampak
PURBALINGGA –Sebanyak 147 mahasiswa Universitas Jenderal Soedirman (UNSOED) resmi diterima Pemerintah Kabupaten Purbalingga untuk melaksanakan kegiatan Kuliah Kerja Nyata (KKN) di beberapa desa selama Januari–Februari 2026, dengan fokus pada program berdampak bagi...







Recent Comments